Kuliner Kuliner Khas Minang Kabau, Padang Sumatra Barat
Pada kesempatan kali ini AdentBackpacker akan berbagi
informasi kepada teman tentang Kuliner Kuliner Khas Minang Kabau, Padang
Sumatra Barat.
1.Rendang
Rendang merupakan masakan tradisional
asal minang kabau yang sudah mendunia namanya karena kelezatannya. Rendang terbuat
dari daging dan dimasak dengan santan dan bumbu bumbu khas minang kabau. Masakan
ini pernah termasuk dalam masakan terlezat di dunia dan merupakan menu wajib
yang harus ada di setiap lapau nasi padang. ( Baca Juga : Cara Membuat Rendang Khas Kota Padang )
2. Sate
Padang
Sate padang merupakan sate yang
terbuat dari daging sapi dengan bumbu bumbu khas padang. Sate padang memiliki
ciri dengan kuah pedas bewarnah kuning yang terbuat dari tepung beras dengan tambahan bumbu bumbu khas padang.
3. Dendeng
Balado dan Dendeng Batokok
Dendeng merupakan makanan Khas Minang
kabau yang terbuat dari daging sapi yang di iris tipis dan di jemur kemudian di
goreng. Dendeng terdiri dari dua jenis yaitu dendeng balado dan dendeng
batokok. Dendeng balado terbuat dari
daging yang di iris tipis dan di jemur, kemudian di goreng dan di tambahkan sambalado,
sedengkan dendeng batokok, daging yang sudah di jeur kemudian di goreng lalu di
pukul/ atau di tumbuk, barulah di tambahkan sambalado dan bumbu bumbu.
4. Soto
Padang
Soto padang merupakan soto yang
berbahan dagin sapi degan tambahan bumbu bumbu khas padang. Soto Padang memilii
kekenyalan yang pas dan gurih karna soto padang menggunakan bahan daging
pilihan. ( baca juga : Cara Membuat Soto Padang Khas Kota Padang
5. Gulai
Paku
Gulai paku merupakan masakan khas
padang yang terbuat dari daun pakis dan di masak dengan santan kelapa dan bumbu
bumbu khas padang.
6. Cancang
Cancang merupakan masakan yang
terbuat dari daging yang di potong kecil kecil kemudian dimasak dengan santan dan
cabai merah yang sudah di haluskan dan tambahan bumbu bumbu lainya. Biasanya
cancang menggunakan daging kambim.
Demikian Informasi yang dapat Adentbackpacker berikan kepada teman teman , semoga tulisan tentang Kuliner Kuliner Khas Minang Kabau, Padang Sumatra Barat ini bisa bermanfaat, Thank You
Enak enak tuh..
ReplyDeletemakasi gan infonya, sangt bermanfaat soalnya saya akan ke padang beberpa hari lagi jadi bisa cicip-cicip (y)
ReplyDelete