Gunung Gunung Di Indonesia Yang Sulit Ditaklukkan
Bagi teman teman pecinta alam Adentbackpacker punya informasi
kepada teman teman tentan Gunung Gunung Di Indonesia Yang Sulit Ditaklukkan.
1.Gunung Cartenz di Papua
Gunung Cartenz merupakan gunung
tertinggi di indonesia. Ketinggian gunung ini mencapai 4.884 Meter di atas permukaan
laut. Gunung cartenz memiliki salju abadi di atas puncaknya karena menurut
penelitian suhu di atas puncak ini mencapai 0 derajat celcius . Gunung Cartenz
termasuk kedalam gunung yang memiliki medan yang berat sehingga sangat sulit
untuk di taklukkan.
2. Gunung Kerinci
Gunung kerinci merupakan gunung
tertinggi di Pulau Sumatra. Ketinggian Gunung kerinci mecapai 3.805 meter di
atas permukaan laut. Untuk mencapi puncak gunung ini, pertama tama anda akan
melewati trek yang tidak sulit karna anda akan melewati sawah dan perkebunan
warga setempat. Setelah sampai pada pos yang pertama, pertualangan dengan medan
yang berat akan menanti anda untuk di taklukkan. Namun semua rintangan itu akan
terbayar lunas setelah anda mencapai puncak gunung Kerinci yang merupakan
gunung tertinggi di sumatra.
3. Gunung Latimojong di Sulawesi Selatan
Gunung Latimojong merupakan gunung
tertinggi di Sulawesi selatan. Gunung ini memiliki tinggi mencapai 3.680 meter
di atas permukaan laut. Gunung Latimojong memiliki 7 puncak dan yang tertinggi
bernama Rante mario. Gunung ini memilii medan yang sangat sulit untuk di
taklukan karna gunung ini terlalu curam dan anda harus melewati hutan yang
lebat. Namun Jika anda bisa mencapai puncanya semua itu akan terbayarkan dengan
keindahan nya.
4. Gunung Raung di Jawa Timur
Gunung Raung memiliki keinggian
mencapai 3.332 meter di atas permukaan laut.
Gunung raung memiliki medan yang berat, pendaki akan melewati jalur yang
curam dan berkelok kelok.
Demikian lah informasi yang bisa Adentbackpacker berian
kepada teman teman semoga bermanfaat . Thank You.
wuih mudah2an saya bisa naklukinnya gan :v
ReplyDeleteMudah mudahan gan,, kalau da siap taklukin jngan lupa berbagi cerita,, :D
DeleteMantap gan, artikelnya sangat berguna sekali bagi saya dan semoga bisa bermanfaat bagi saya :D
ReplyDeleteiya gan,, semoga bermanfaat :D
Deletekeren gan gunungnya, hehe
ReplyDeletejadi tau dan tambah wawasan abah, terima kasih gan sudah berbagi infonya ini sangat bermanfaat
ReplyDeletesama sama bah,, thank you da mampir
Deletesemoga suatu saat nanti saya bisa menaklukkannya (y)
ReplyDeleteane tunggu ceritanya gan,, kalau da di taklukin tu gunung .. hahah
Deletepingin Gunung Cartenz di Papua
ReplyDeletePilihan yang bagus gan,, :D
DeleteKeren mas, pinggin di tahklukin tapi takut ama ketinggian, jadi saya taklukin lewat mimpi ajah.
ReplyDelete